Eat Republic, Wisata Kuliner Menarik di Selatan Jakarta



gambar diambil dari kompas.com
Bagi pencinta kuliner yang berdomisili di selatan Jakarta, ada tempat baru yang menarik untuk dikunjungi, Eat Republic di kawasan Central Business District (CBD) South City, Pondok Cabe, Tangerang Selatan. Tempat kuliner ini baru saja dibuka pada tanggal 23 April 2015 yang lalu.

Katanya, Eat Republic, oleh pengembang Wiraland Property Group diklaim sebagai sebuah pusat kuliner terbesar di selatan Jakarta yang menyajikan 90 persen menu Nusantara dan sisanya menu Asia. Alasannya adalah tersedia 700 menu yang dijajakan di sini. Selain itu, lahan yang digunakan untuk mendirikan tempat ini lumayan luas, 1 hektar. Tempat parkirnya dapat menampung hingga 500 mobil.
[Read More...]


Tips Merawat dan Melatih Anjing Golden Retriever




Memelihara anjing yang bersahabat dan serba bisa seperti Golden Retriever ini memang bisa menjadi pilihan yang cukup bagus untuk menghilangkan kejenuhan setelah bekerja seharian di kantor. Namun untuk memelihara anjing, khususnya golden Retriever, ada beberapa hal yang mungkin perlu anda ketahui agar baik anjing ataupun majikannya sama-sama baik.

Perawatan Harian
Menaruh anjing goldie dalam kandang berfungsi untuk melatih kedisiplinan. Pada dasarnya tidak masalah goldie dikandangkan, terutama saat tidak ada yang mengawasi, sehingga resiko kecelakaan (tersengat listrik, minum obat kimia, menelan benda asing) bisa diminimalkan.
Untuk menghindari kebosanan dan untuk kesehatan anjing, pada jam-jam tertentu mereka mendapat kesempatan bermain di halaman. Jika tidak mempunyai halaman, paling tidak 1x sehari diajak jalan-jalan keluar rumah. selain untuk olah raga (goldie dan pemilik), juga untuk sosialisasi ke orang2 baru.
[Read More...]


 

Satwa

Perlu Ditengok

Return to top of page Copyright © 2013 | Serba Serbi Converted into Blogger Template not original by yobimel